PLN Tambah 16 Pembangkit Hijau untuk Pasok Kelistrikan di Jawa Timur,Operasikan PLTM Kanzy

Surabaya,ruangenergi.com-PT PLN (Persero) menambah pasokan listrik dari energi bersih di wilayah Jawa Timur dengan mengoperasikan Pembangkit Listrik Tenaga MiniHidro (PLTM) Kanzy. Pengoperasian green power plant yang berada di Pasuruan ini pun menambah deretan pembangkit Energi Baru Terbarukan (EBT) menjadi 16…

kementerian esdm

Wah Ini Dia, Peraturan Mesdm tentang Tata Cara Pengenaan, Penghitungan, serta Pembayaran/Penyetoran PNBP Pada Ditjen Migas

Jakarta,ruangenergi.com– Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Arifin Tasrif menerbitkan Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Nomor 4 Tahun 2023 tentang Tata Cara Pengenaan, Penghitungan, Serta Pembayaran dan/atau Penyetoran Penerimaan Negara Bukan Pajak Pada Direktorat Jenderal Minyak dan Gas…

Ekselen dan Salut, Laba Bersih NCKL sebagai Pemilik Entitas Induk Naik 137% Menjadi Rp 4,7 Triliun di Tahun 2022

Jakarta,ruangenergi.com- Ada kabar gembira disampaikan oleh PT Trimegah Bangun Persada Tbk dan entitas anak (“Perseroan”) (kode saham: NCKL), perusahaan pertambangan dan hilirisasi nikel terintegrasi yang memiliki kemampuan hulu dan hilir di Pulau Obi, Halmahera Selatan, Maluku Utara, membukukan laba bersih…

Lima Asosiasi Pertambangan Gelar Halal Bihalal, Ini Pesan ESDM

Jakarta,ruangenergi.com-Lima asosiasi pertambangan Indonesia yang terdiri dari Indonesia Mining Association (IMA), Perhimpunan Ahli Pertambangan Indonesia (Perhapi), Asosiasi Jasa Pertambangan Indonesia (Aspindo), Asosiasi Pertambangan Batubara Indonesia (APBI-ICMA) dan Asosiasi Penambang Nikel Indonesia (APNI), menggelar Halal Bihalal Idul Fitri 1444 Hijriah, di…

Di Balik Sikap Lunak Pemerintah Berikan Relaksasi Ekspor Tembaga, Energy Watch: Harus Kita Kawal!

Jakarta, ruangenergi.com – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) telah memutuskan memberikan izin perpanjangan atau relaksasi ekspor konsentrat tembaga kepada PT Freeport Indonesia (PTFI) dan PT Amman Mineral Nusa Tenggara (AMNT). Izin ekspor konsentrat itu mestinya berakhir pada Juni…

Kemenko Marves Bangun Kerja Sama Bilateral dengan DRC di Bidang Hutan, Pertambangan, Militer, dan Perkebunan

Jakarta, ruangenergi.com – Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) telah menerima kunjungan dari Wakil Perdana Menteri sekaligus Menteri Pertahanan dan Menteri Keuangan Republik Demokratik Kongo (DRC) beserta delegasi pada tanggal 11-13 Mei 2023. Selama berada di Indonesia, delegasi…

Hadir di PEVS 2023, PLN Ajak Masyarakat Pangkas Emisi Karbon Pakai Kendaraan Listrik

Jakarta, ruangenergi.com – PT PLN (Persero) mendukung penyelenggaraan Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) yang berlangsung pada 17 hingga 21 Mei 2023 di JIEXPO Kemayoran Jakarta. Berkolaborasi dengan Perkumpulan Industri Kendaraan Listrik Indonesia (Periklindo), PLN menunjukkan komitmennya bersama pemerintah untuk mencapai…

Ini Dia! HBA Kalori Tinggi Per Mei di Angka USD206,16/Ton yang Dipatok Menteri ESDM

Jakarta, ruangenergi.com – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) telah resmi menetapkan Harga Batubara Acuan (HBA) untuk bulan Mei yang tertuang dalam Keputusan Menteri ESDM Nomor 84.K/MB.01/MEM.B/2023 tentang Harga Mineral Logam Acuan dan Harga Batubara Acuan untuk Bulan Mei…