Jakarta, ruangenergi – Indonesia saat ini tengah memasuki masa transisi energi. Potensi sumber energi baru terbarukan sangat melimpah, khususnya panas bumi, terlebih karena Indonesia merupakan wilayah “Ring of Fire”. Secara khusus, Pulau Flores yang berada di Provinsi Nusa Tenggara Timur,…
