Jakarta, Ruangenergi.com – Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) menyebut, kemanfaatan industri hulu migas nyata dirasakan oleh masyarakat sekitar wilayah kerja migas melalui pelaksanaan program corporate social responsibility (CSR). Sepertii yang dilakukan oleh…
