Schneider Electric Serah Terimakan Solar Inverter Kepada Universitas Sriwijaya

Palembang, ruangenergi –Schneider Electric, pemimpin transformasi digital dalam pengelolaan energi dan otomasi, hari ini, secara resmi menyerahkan bantuan peralatan Solar Inverter CL36 dengan kapasitas 36 kWp kepada Jurusan Teknik Elektro, Universitas Sriwijaya. Penyerahan bantuan peralatan Solar Inverter ini merupakan bagian…

4 Alasan Penyedia Colocation Perlu Segera Prioritaskan Sustainability

Jakarta, ruangenergi – Selena Nimerick, Vice President of Customer Satisfaction & Quality for Secure Power Schneider Electric dalam artikel yang diterima ruangenergi.com mengungkapkan, kebutuhan akan layanan digital semakin meningkat. Konsumen menginginkan segalanya lebih cepat dan tanpa gangguan. Sebagai industri yang…

Solusi Edge Computing Tingkatkan Kemampuan Traceability Rantai Pasok dan Efisiensi Industri Makanan dan Minuman

Jakarta, ruangenergi – Schneider Electric, pemimpin transformasi digital dalam pengelolaan energi dan otomasi, mengungkapkan solusi edge computing dapat mendukung produsen makanan dan minuman dalam meningkatkan traceability (ketertelusuran), efisiensi dan ketahanan operasional. Perusahaan Paling Berkelanjutan pada tahun 2021 menurut Corporate Knights…

Schneider Electric Perkenalkan Sertifikasi Industrial Edge Computing Bagi System Integrator

Jakarta, ruangenergi.com– Schneider Electric , perusahaan global terkemuka dalam transformasi digital di pengelolaan energi dan otomasi, memperkenalkan sertifikasi Industrial Edge Computing yang diperuntukkan bagi para system integrator. Sertifikasi ini bertujuan untuk mendukung system integrator memperkuat keahliannya terkait penerapan dan integrasi edge. computing sebagai…