Boleh Juga Nih, Aksi Kolaborasi Dorong Percepatan Transisi Energi dan Hilirisasi Mineral Nasional

Jakarta,ruangenergi.com–Kementerian ESDM berkomitmen untuk mempercepat transisi energi dengan membentuk ekosistem yang sinergis dan terintegrasi antara pemerintah, media, akademik, industri (BUMN dan Swasta) dan masyarakat. Dengan membentuk ekosistem yang sinergitas melalui konsep pentahelix antar pemangku kepentingan, kita dapat mempercepat pengembangan energi…