Sabar Ya, Tim Ditjen Migas Lagi Susun Regulasi Pasca Terbitnya Permen CCS/CCUS

Jakarta,ruangenergi.com-Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi Tutuka Ariadji menyampaikan, penyusunan aturan mengenai penyelenggaraan penangkapan dan penyimpanan karbon, serta penangkapan, pemanfaatan dan penyimpanan karbon (CCS/CCUS) dalam kegiatan usaha hulu migas, telah melalui proses yang cukup panjang. Lebih lanjut Tutuka mengungkapkan, sebagaimana…

Fantastis! Puluhan Perusahaan Migas Menerima Penghargaan Keselamatan Migas

Jakarta,ruangenergi.com-Sepanjang tahun 2022 tercatat 18 perusahaan hulu migas dan 23 perusahaan hilir migas menerima penghargaan keselamatan migas. Kemudian, sebanyak 119 perusahaan migas mendapat proper, terdiri dari 17 proper emas, 84 proper hijau dan 108 proper biru. Demikian disampaikan Direktur Teknik…

Mirza Mahendra Memastikan Perusahaan Inspeksi Migas Tidak Turut Aturan Dikenakan Sanksi

Jakarta,ruangenergi.com–Direktur Teknik dan Lingkungan Direktorat Jenderal Migas Kementerian ESDM Mirza Mahendra meminta Perusahaan Inspeksi dalam melaksanakan kegiatannya harus sesuai dengan peraturan yang berlaku. Pelanggaran terhadap aturan tersebut dapat dikenai sanksi. Sanksi administratif terhadap perusahaan inspeksi ini tercantum dalam Pasal 53 Permen…