Jakarta, ruangenergi – Dewan Energi Nasional hari ini,Jumat (19/11/2021) sambangi pembangkit listrik tenaga panas bumi Kamojang yang dioperasikan oleh PT Pertamina Geothermal Energi (PGE) anak usaha dari PT Pertamina Power Indonesia,sub holding power dan new renewable energy PT Pertamina (Persero).…
