Jakarta, ruangenergi.com – PT Elnusa Tbk (Elnusa) yang tergabung dalam Subholding Upstream (SHU) Pertamina, turut memeriahkan Hari Kartini yang jatuh setiap tanggal 21 April dengan menggelar Sharing Session spesial Hari Kartini. Elnusa menghadirkan seorang kapten pilot wanita bernama Monika Anggreini…
