Jakarta, ruangenergi.com – Hari Nelayan Nasional diperingati pada 6 April setiap tahunnya. Sebagai momentum meningkatkan kesejahteraan masyarakat pesisir, BUMN Holding Industri Pertambangan MIND ID turut mengambil peran dalam memperkuat pemberdayaan masyarakat nelayan agar lebih sejahtera. MIND ID melalui anggotanya terus berupaya…
