Program Locomotive-8 PT Pertamina Hulu Mahakam Untuk Optimalisasi Operasi

Jakarta,ruangenergi.com–Program Locomotive-8 PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) kali ini melaksanakan inovasi dan optimalisasi pada diving operation atau operasi penyelaman yang dilakukan di semua lapangan PHM di area Delta Mahakam. Optimalisasi Diving operation atau operasi penyelaman ini dilakukan dengan menggunakan metode…

Perwira Mahakam Sukses Melakukan Rigless Temporary Abandonment

Jakarta,ruangenergi.com-PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) berhasil melakukan rigless temporary abandonment dengan durasi 3,5 hari di sumur PK- K20, Lapangan lepas pantai Peciko, Wilayah Kerja Mahakam. Rigless temporary abondoment merupakan kegiatan pekerjaan ulang sumur untuk menutup zona reservoir yang sudah tidak…

Perwira Mahakam Sukses Memasang Thru Tubing Ceramic Screen

Jakarta,ruangenergi.com-Lapangan Bekapai yang dioperasikan PT Pertamina Hulu Mahakam di blok Mahakam,Kalimantan Timur adalah site yang sudah mature dan berpotensi memproduksi pasir yang bisa merusak surface facilities. Untuk itu diperlukan upaya memproduksi secara aman dan cost effective (murah) tanpa pasir. Itu…

kargo lng

Pertamina Hulu Mahakam Optimalkan Produksi Gas Untuk Penuhi Maksimum Serapan di Badak NGL

Jakarta,ruangenergi.com-PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM),anak usaha PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI),akan optimalkan produksi gas untuk penuhi maksimum serapan di PT Badak NGL. Sebagian besar volume LNG dipasarkan ke Long-term Contract untuk menjamin investasi dengan menggunakan indeksasi harga minyak. “PHM akan…

Pertamina Hulu Mahakam Sukses Melakukan Pemboran Tercepat

Jakarta,ruangenergi.com-PT Pertamina Hulu Mahakam berhasil selesaikan pemboran tercepat sumur re-entry PK G105.62 di Lapangan Peciko dengan durasi 13.83 hari dan total kedalaman 3.755 meter menggunakan rig Hakuryu-14. Pemboran ini mencatat waktu laju tercepat untuk ukuran lubang 12.25” dan 8.5” di…

Perwira Pertamina Hulu Mahakam 10 Tahun Tanpa LTI

Jakarta,ruangenergi.com-Lapangan Bekapai di Wilayah Kerja Mahakam yang dikelola PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) di regional Kalimantan Sub holding Upstream PT Pertamina (Persero) sukses mencapai 10 tahun tanpa Lost Injury Time (LTI) atau kehilangan jam kerja akibat kecelakaan. Pencapaian ini terjadi…

Pertamina Hulu Mahakam Upayakan Sumur TDE Capai Target Pemboran

Jakarta,ruangenergi.com-PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM,anak usaha dari PT Pertamina (Persero) sedang menyelesaikan sumur eksplorasi TDE-C-1X di Lapangan Tunu,Blok Mahakam di Kalimantan Timur. PHM mengupayakan memasuki target formasi produktifnya. “Spud di 10 April 2021. Sumur status HP/HT, ada keunikan tersendiri menembus…

Pertamina Hulu Mahakam Edukasi Warga Cegah Tangkal Kebakaran

Jakarta,ruangenergi.com-PT Pertamina Hulu Mahakam,selaku operator blok Mahakam di Kalimantan Timur melakukan pelatihan pencegahan dan penanganan kebakaran di lapangan North Processing Unit (NPU). Pelatihan kembali digelar pada 15 Agustus 2021 secara online dan diikuti oleh 84 peserta, yang terdiri dari perwakilan…