Pertamina Apresiasi Kebijakan Pemerintah Percepat Pembayaran Kompensasi Energi

Jakarta, Ruangenergi.com – PT Pertamina (Persero) mengapresiasi kebijakan Pemerintah yang semakin mempercepat pembayaran kompensasi energi. Pada tahun 2022, Kementerian Keuangan RI mengubah kebijakan mekanisme pembayaran dari semula per semester menjadi per triwulan. Dengan perubahan ini, arus kas Pertamina diyakini akan…

NICL

Ekspor Hasil Hilirisasi Mineral Logam Tumbuh Signifikan Sepanjang 2021, Kata Badan Kebijakan Fiskal

Jakarta,ruangenergi.com-Ekspor hasil hilirisasi mineral logam tumbuh signifikan di sepanjang tahun 2021, dimana di dalamnya ada ekspor besi baja di tahun 2021 termasuk hasil olahan mineral nikel tumbuh 92,9% yoy. Ekspor mencatatkan pertumbuhan tinggi pada Triwulan IV sebesar 29,83% (yoy). Laju…

kementerian esdm

Tiga Kementerian Gelar Rapat Bahas Issue Krusial di Sektor Energi

Jakarta,ruangenergi.com–Kementerian Badan Usaha Milik Negara (KBUMN), Kementerian Keuangan (Kemenkeu) dan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (KESDM) bersinergi untuk selesaikan sejumlah persoalan di sektor energi. Hal ini terlihat akan digelarnya rapat koordinasi 3 (tiga) kementerian tersebut secara virtual. Ketiganya akan…

Optimisme industri migas di 2021

Ekonomi Global Diprediksi Membaik, Harga Minyak Mendekati Tingkat Sebelum Pandemi

Jakarta, Ruangenergi.com – Menteri Keuangan Republik Indonesia, (Menkeu), Sri Mulyani, mengungkapkan bahwa dengan mempertimbangkan berbagai dinamika, risiko ketidakpastian, potensi pemulihan ekonomi global dan nasional di tahun depan, serta dengan catatan bahwa Covid-19 dapat terus dikendalikan dan fungsi intermediary perbankan dapat…

Sugeng Suparwoto

Komisi VII Ingin Libatkan Kemenperin dan Kemenkeu Terkait Harga Gas US$ 6 Per MMBTU

Jakarta, Ruangenergi.com – Ketua Komisi VII DPR, Sugeng Suparwoto, mengatakan, persoalan harga gas sebesar US$ 6 per mmbtu (million british thermal unit) yang ditetapkan oleh Pemerintah dalam hal ini Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) merupakan dorongan dari semua pihak. Akan…

Pemerintah Sebut PMK 140 Tahun 2020 Dapat Meningkatkan Pendapatan Negara

Jakarta, Ruangenergi.com – Pemerintah melalui Kementerian Keuangan (Kemenkeu)  menyebut terbitnya Peraturan Menteri Keuangan Nomor 140 tahun 2020 tentang Pengelolaan BMN Hulu Migas diharapkan dapat meningkatkan pendapatan negara dari optimalisasi aset. Tak hanya itu, PMK 140/2020 juga dapat mewujudkan tata kelola…

FGD BPH Migas

BPH Migas Gelar FGD Bahas Tata Kelola dan Arah Kebijakan Hilir Migas

Bogor, Ruangenergi.com – Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) bersama dengan Pusat Studi Energi Universitas Gadjah Mada (PSE UGM) menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD). Komite BPH Migas, Saryono Hadiwidjoyo, dalam sambutannya mengatakan, FGD ini merupakan bagian dari…

Ini Pesan Menteri Sri Mulyani Untuk PLN, Kembangkan Energi Terbarukan

Jakarta, RuangEnergi.Com- Transisi energi jadi fokus pemerintah. Ditengah pandemi, PLN mendapatkan penyertaan modal negara (PMN) dan telah dicairkan Rp 5 triliun. Suntikan modal ini untuk program pemulihan ekonomi nasional (PEN). Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menginginkan suntikan modal dari negara…