Jakarta, Ruangenergi.com – Pemerintah memanfaatkan potensi surya yang melimpah di bumi khatulistiwa dengan membangun Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Terpusat. PLTS menjadi pilihan sumber energi bagi daerah terdepan dan terluar Indonesia yang belum terjangkau jaringan listrik. Salah satunya pembangunan PLTS…
