Percepat Adopsi KBLBB, Pemerintah Indonesia Akan Segera Luncurkan Aturannya

Jakarta,ruangenergi.com–Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut B. Pandjaitan menyampaikan bahwa Indonesia terus mendorong pertumbuhan hijau, salah satunya melalui percepatan adopsi kendaraan bermotor listrik berbasis baterai (KBLBB) dan peraturan terkait akan segera difinalkan dalam waktu dekat. Luhut berjanji minggu ke…

Akademisi: Sebaiknya Insentif Kendaraan Listrik Untuk Benahi Transportasi Umum

Jakarta, Ruangenergi.com – Akademisi Prodi Teknik Sipil Unika Soegijapranata Djoko Setijowarno menilai, mobilitas masyarakat terbesar masih di sektor transportasi, sehingga akan lebih bijak jika rencana pemerintah memberikan insentif kendaraan listrik dialihkan untuk perbaikan dan pembenahan transportasi umum. “Akan lebih bijak…

Teten Masduki: Program Kendaraan Listrik Kesempatan Besar untuk UMKM

Bandung,ruangenergi.com-Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Teten Masduki mengatakan, program pengalihan kendaraan konvensional ke kendaraan listrik ini merupakan kesempatan besar untuk para pelaku UMKM, khususnya pembuat komponen termasuk para pemilik bengkel. Pemerintah akan menyiapkan UMKM itu bagian dari industri sehingga…

Kemenperin

Era Mobil Listrik, Indonesia Jadi Basis Produksi dan Ekspor Hub Industri Otomotif Jerman

Jakarta, Ruangenergi.com – Pemerintah Indonesia telah siap memasuki era teknologi zero emission, hal tersebut diperkuat dengan lahirnya Peraturan Presiden Nomor 55 Tahun 2019 tentang Percepatan Program Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (Battery Electric Vehicle/BEV) untuk Transportasi Jalan. Tak hanya itu,…

Agus Gumiwang

BMW dan Mercedes-Benz Ingin Bangun Pabrik Kendaraan Listrik di Indonesia, Ini Kata Menperin Agus Gumiwang

Jerman, Ruangenergi.com – Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita, mengungkapkan bahwa dua pelaku industri otomotif di Jerman yakni BMW dan Mercedes-Benz bersedia membangun ekosistem kendaraan berbasis listrik di Indonesia. Hal tersebut dikatakan okeh Menperin Agus Gumiwang Dalam kunjungan kerja ke…

Agus Gumiwang Kartasasmita

Kemenperin Terapkan Peta Jalan Pengembangan KBLBB

Jakarta, Ruangenergi.com – Indonesia saat ini tengah bersiap memasuki era industri kendaraan listrik dengan menyiapkan ekosistem kendaraan bermotor listrik berbasis baterai (KBLBB). Hal ini telah dinyatakan oleh Presiden Joko Widodo melalui Peraturan Presiden Nomor 55 Tahun 2019 tentang Percepatan Program…

Ilustrasi kendaraan bermotor listrik

Geliat Industri Pendukung Kendaraan Listrik ditengah Penurunan Emisi Karbon

Jakarta, Ruangenergi.com – Menteri Perindustrian, Agus Gumiwang Kartasasmita, mengungkapkan bahwa meningkatnya kebutuhan baterai kendaraan listrik dinilai akan mendukung peran strategis dalam rantai pasok global industri kendaraan listrik. Hal ini mengingat posisi Indonesia sebagai pemilik cadangan nikel terbesar di dunia serta…

Menteri Perindustrian

Era Kendaraan Listrik, Ini Kata Menteri Perindustrian

Jakarta, Ruangenergi.com – Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengungkapkan bahwa Indonesia telah menyatakan kesiapannya untuk memasuki era kendaraan listrik. Dalam acara webinar yang diselenggarakan oleh Forum Wartawan Industri (Forwin) dengan tema “Quo Vadis Industri Otomotif Indonesia di Era Elektrifikasi”, Menteri Perindustrian, Agus…

Dorong Pengembangan Kendaraan Bermotor Listrik, Pemerintah Bangun 31.859 Unit SPKLU hingga 2030

Jakarta, Ruangenergi.com – Pemerintah melalui Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mendorong penggunaan kendaraan bermotor listrik berbasis baterai (KBLBB) dan berencana untuk membangun sebanyak 31.859 unit Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) hingga 2030. Hal tersebut berdasarkan Grand Strategi…

Ilustrasi kendaraan bermotor listrik

Percepat Penggunaan Kendaraan Listrik, Skema Bisnis KBLBB Kian Menarik

Jakarta, Ruangenergi.com –  Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyatakan bahwa sesuai Peraturan Menteri ESDM Nomor 13 tahun 2020 tentang Penyediaan Infrastruktur Pengisian Listrik Untuk Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (KBLBB), pemerintah menyiapkan skema bisnis pemanfaatan KBLBB yang kian…