Jakarta, ruangenergi.com- PT Perusahaan Gas Negara (PGN) Terbuka mengirimkan surat kepada Direksi PT Bursa Efek Indonesia, perihal tanggapan atas permintaan penjelasan bursa. Dalam surat tertanggal 23 November 2023, PGN menjelaskan pengalihan bisnis LNG Pertamina kepada Perseroan merupakan wujud pelaksanaan tugas…
