Pertamax Tetap, Pertamina Patra Niaga Evaluasi Berkala Harga Pertamax Turbo dan Dex Series

Jakarta, ruangenergi.com – Sesuai dengan regulasi yang berlaku, Pertamina Patra Niaga, Subholding Commercial & Trading PT Pertamina (Persero) secara berkala melakukan evaluasi harga untuk produk-produk BBM non subsidi mengikuti tren harga rata-rata publikasi minyak dunia, yakni harga publikasi Mean of…