Pertamina Lanjutkan 8 Langkah Inisiatif Kembangkan Energi Baru Terbarukan

Jakarta, Ruangenergi.com – PT Pertamina (Persero) tetap melanjutkan langkahnya dalam pengembangan Energi Baru Terbarukan (EBT) dengan 8 inisiatif, diantaranya, memanfaatkan potensi kelapa sawit yang besar untuk berinvestasi dalam Proyek Green Refinery di Plaju, Dumai dan Cilacap. “Melalui proses terbaik, Pertamina…

Pertamina Target Bangun 1.000 Pertashop di Lingkungan Pesantren

Jakarta, Ruangenergi.com – PT Pertamina (Persero) terus memperluas kemitraan dalam pengembangan Pertashop guna mendekatkan akses masyarakat pada energi dan membangun kemandirian masyarakat, termasuk di lingkungan pesantren. Menurut SVP Corporate Communication & Investor Relations Pertamina Agus Suprijanto, Pertamina terus mengejar target pembangunan…

Pertamina Hulu Mahakam OPLL dan Siapkan Dana EPC US$ 350 Milyar

Jakarta,ruangenergi.com–PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) siap untuk melakukan Optimasi Pengembangan Lapangan-Lapangan (OPLL), dengan target mengebor 257 sumur pada program kerja 2020 – 2023. Target OPLL-2A, OPLL-2B, OPLL-2C, Peciko 8-B dan Handil Waterflood.Dimulai sejak OPLL-2A hingga 2024. EPC nilai sekitar total…

Pemilik SPBU Pertamina Dapat Perlindungan Asuransi Dari Tugu Insurance

Jakarta, Ruangenergi.com – Presiden Direktur Tugu Insurance, Indra Baruna mengungkapkan, saat ini ada beberapa opsi bagi masyarakat yang ingin berwirausaha bersama PT Pertamina (Persero) diantaranya melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) dan Pertashop atau  SPBU mini. “Tentunya sebagai wirausahawan yang…

SPKLU Fast Charging

Dukung Akselerasi Kendaraan Listrik di Indonesia, Pertamina Hadirkan SPKLU di Bandara Soetta

Jakarta, Ruangenergi.com – Guna mengakselerasi tumbuhnya ekosistem kendaraan listrik di Indonesia, PT Pertamina (Persero) terus berupaya mendorong hadirnya energi bersih (clean energy). Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati, menyatakan, pihaknya saat ini tengah mengembangkan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) bertipe Fast…