Jakarta, ruangenergi.com – Tahun ini Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) memliki target percepatan konversi pembangkit listrik tenaga diesel (PLTD) menjadi pembangkit listrik tenaga gas dan uap (PLTGU). Program dediesilisasi ini rencananya akan menyasar pada 33 PLTD yang berada…
