Jakarta, Ruangenergi.com – Putusan perkara dugaan penggelapan bahan bakar minyak (BBM) yang dialami PT Meratus Line dipastikan sudah inkracht atau berkekuatan hukum tetap di Pengadilan Negeri Surabaya. Putusan tersebut juga memastikan bahwa PT Bahana Line milik pengusaha Freddy Soenjoyo secara hukum…
