Jakarta, Ruangenergi.com – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyatakan pihaknya akan merevisi Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM Nomor 91K/12/MEM/2020 tentang Harga Gas Bumi di Pembangkit Tenaga Listrik. Dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Komisi VII DPR, Direktur Jenderal Migas…
