Jakarta, ruangenergi.com – Tren transisi energi terbarukan memicu pembangunan proyek Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) berskala besar. Meski tren ini mengurangi ketergantungan terhadap bahan bakar fosil, pembangunan PLTS juga menambah kebutuhan lahan untuk memasang panel surya. Sejumlah pihak mengkhawatirkan pemakaian…
