Jakarta, Ruangenergi.com – Dalam menghadapi pandemi global, perusahaan energi termasuk Pertamina terus beradaptasi dan bertransformasi melalui inovasi, agar dapat terus melayani kebutuhan energi masyarakat dan menjawab tantangan bisnis di masa depan. Hal ini dikatakan, Executive General Manager Regional Pertamina Jawa…
