Jakarta, ruangenergi.com – PT Energi Mega Persada Tbk (“EMP” atau “Perusahaan”) menyampaikan bahwa anak usahanya, PT EMP Energi Jaya (“EEJ”) telah menyelesaikan transaksi pembelian 51% kepemilikan di blok KKS Sengkang (“Sengkang”) di Sulawesi Selatan. Sebelumnya, EMP melalui anak usahanya, PT…
