Subang, Jawa Barat, ruangenergi.com- Berita gembira disampaikan oleh PT Pertamina Drilling Services Indonesia (Pertamina Drilling) yang mengklaim kembali memperkuat kontribusinya terhadap target peningkatan produksi migas nasional dengan menghadirkan dua rig baru, yakni Rig PDSI #55.2/XJ550M dan Rig PDSI #56.2/XJ550M, yang…
