Dukung Hilirisasi Mineral, PLN Pasok Listrik 170 MVA ke Smelter Freeport Indonesia

Jakarta, ruangenergi  – PT PLN (Persero) siap memasok kebutuhan listrik sebesar 170 MVA ke fasilitas pengolahan dan pemurnian mineral ( smelter ) milik PT Freeport Indonesia yang berada di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Gresik, Jawa Timur. Langkah ini merupakan upaya…