Jakarta, Ruangenergi.com – Sebagai upaya untuk menghemat penggunaan LPG, Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) mengusulkan kepada pemerintahan baru periode 2024-2029 untuk membuat jaringan gas (jargas) kota. Usulan ini disampaikan Ketua KPPU M Fanshurullah Asa dalam keterangannya yang dikutip di Jakarta, Rabu…
