Jakarta,RuangEnergi.com-PT Freeport Indonesia dan Mitsubishi Material Corporation sepakat untuk perluas kapasitas PT Smelting di Gresik,Jawa Timur dari 1,0 juta menjadi 1,3 juta dry metric ton per tahun. Hal ini hasil dari kesepatan saat penandatanganan PT Freeport Indonesia dan Mitsubishi Material…
