Isu Pembiayaan Transisi Energi Berkelanjutan

Jakarta, ruangenergi.com-Ketua Bidang ESDM APINDO, Eka Satria menjadi keynote speaker dalam Workshop SEF: Empowering Private Sectors for Energy Transition Finance in Unlocking Green Instruments through Investment Discovery Workshop”, Kamis (25/7/2024) di Jakarta. Workshop ini merupakan rangkaian kegiatan kolaborasi APINDO dan…